Categories: Sumsel

H. Muchendi Tekankan Penyusunan RKPD 2026 Mengacu Asta Cita Presiden

APBD 2026 harus mengakomodasi visi dan misi kepala daerah, serta melanjutkan program-program yang sudah berjalan.

Menghadapi tantangan defisit anggaran, OPD diminta lebih hati-hati dalam mengelola fiskal.
“Tidak boleh ada satu rupiah pun meleset dari rencana. Semua harus sesuai skala prioritas,” tegasnya.

Kepala perangkat daerah harus membangun komunikasi dan jejaring dengan pemerintah pusat, provinsi, BUMN, maupun sektor swasta.

“Silakan ketuk pintu, kulo nuwun. Siapa tahu ada program yang bisa direalisasikan untuk masyarakat OKI. Kuncinya komunikasi dan sinkronisasi,” ujarnya.

Program yang disusun harus berorientasi pada hasil dan berdampak secara ekonomi.

Penganggaran tidak boleh dibagi rata ke semua dinas jika tidak sesuai prioritas.

Page: 1 2 3 4

Husni Akhmad

Recent Posts

Polda Gorontalo Serahkan Mafia Minyak Goreng “Minyakita” ke Kejari Boalemo

GORONTALO - Direktorat Reserse Kriminal Khusus (Ditreskrimsus) Polda Gorontalo akhirnya menyerahkan para tersangka dan barang…

1 hari ago

” Siswi SMP Duel di Jalan, Nama Sekolah Ternoda! Ternyata Bukan dari SMPN 41 Palembang?

PALEMBANG - Jagat maya dihebohkan dengan video duel dua pelajar perempuan berseragam SMP yang berkelahi…

2 hari ago

Letjen Kunto Arief Wibowo Digeser, Laksda Hersan Jabat Pangkogabwilhan I

FIGUR - Jabatan Panglima Komando Gabungan Wilayah Pertahanan I (Pangkogabwilhan I) resmi berganti. Letjen TNI Kunto…

2 hari ago

“Waspada! Kemenkes Desak Daerah Terapkan Zona Bebas Rokok Demi Selamatkan Generasi Muda”

"Peraturan Baru Hadir, Polusi Asap Rokok Masih Mengancam Ruang Publik" "Pemerintah Serius Hadapi Bahaya Rokok,…

2 hari ago

Aspirasi Ishak Mekki di OKI: Sudah Perbaiki 5.000 Rumah Tak Layak Huni

SUMEKSMINGGU.COM – Melalui aspirasi anggota DPR RI H. Ishak Mekki, program Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya…

3 hari ago

Gubernur: Masjid Bukan Hanya Tempat Ibadah, tetapi Juga Pusat Peradaban

SUMEKSMINGGU.COM – Gubernur Sumatera Selatan, H. Herman Deru, menegaskan bahwa masjid tidak hanya berfungsi sebagai…

3 hari ago